Kenapa Persik Kediri dan PSM Makassar Lolos ke Liga Champions Asia Tanpa Kualifikasi?

Selasa, 13 Juni 2023 | 11:52 WIB
Kenapa Persik Kediri dan PSM Makassar Lolos ke Liga Champions Asia Tanpa Kualifikasi?
Pesepak bola Bali United Fahmi Al Ayyubi (tengah) berebut bola dengan pesepak bola Persik Kediri Dany Saputra (kanan) dalam laga pembuka Liga 1 2021-2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Jumat (27/8/2021). [ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/fo]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sedangkan PSM finis sebagai juru kunci meski mampu meraih dua kemenangan dan menelan empat kekalahan dengan koleksi enam poin.

Kini, klub-klub Indonesia pun harus bersaing melalui babak kualifikasi demi bisa merasakan atmosfer Liga Champions Asia, seiring anjloknya ranking Liga Indonesia di Asia.

Sebagai informasi, saat ini Liga Indonesia ada di peringkat ke-26 Asia, dan berada di peringkat keenam untuk kawasan Asia Tenggara.

Kontributor: Felix Indra Jaya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI