Muangthong termasuk klub besar langganan gelar juara, setidaknya sudah 4 gelar Thai Champions yang diraih mereka.
5. Johor Darul Tazim (Rp3,7 Triliun)
Johor Darul Tazim (JDT) tengah menjadi kebanggaan Asia Tenggara lewat sederet prestasi yang ditorehkan klub asal Malaysia ini.
JDT dibanderol dengan harga Rp3,7 triliun, klub terkaya Asia Tenggara yang mencoba menerapkan segala aspek pendukung sepak bola modern.
Kontributor: Eko