5 Fakta Menarik Jelang Final Liga Champions, di Atas Kertas Manchester City Ungguli Inter Milan

Syaiful Rachman Suara.Com
Sabtu, 10 Juni 2023 | 06:05 WIB
5 Fakta Menarik Jelang Final Liga Champions, di Atas Kertas Manchester City Ungguli Inter Milan
Kiper Real Madrid asal Belgia Thibaut Courtois (Kiri) menyelamatkan sundulan dari striker Manchester City asal Norwegia Erling Haaland selama pertandingan leg kedua semifinal Liga Champions 2022-2023 antara Manchester City vs Real Madrid di Stadion Etihad di Manchester, Inggris barat laut, pada 17 Mei 2023. Manchester City memenangkan pertandingan 4-0. Paul ELLIS / AFP
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Final Liga Champions 2022/23 akan menjadi duel pertama Manchester City dan Inter Milan di kompetisi kasta tertinggi benua biru. Kedua tim sebelumnya belum pernah berhadapan di Liga Champions.

5. Striker Manchester City Erling Haaland merupakan pemain tersubur di Liga Champions musim ini dengan koleksi 12 gol. Sedangkan di kubu Inter Milan, Edin Dzeko terbanyak dengan koleksi empat gol.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI