Kemenangan ini membuat Napoli kokoh di puncak klasemen sementara Liga Italia dengan torehan 83 poin dari 34 pertandingan, sedangkan Fiorentina masih tertahan di peringkat 8 dengan raihan 46 poin.
Liga Inggris
Newcastle United 0-2 Arsenal
West Ham 1-0 Manchester United
Liga Italia
Napoli 1-0 Fiorentina
Lecce 0-1 Verona
Bundesliga
Borussia Dortmund 6-0 Wolfsburg
Ligue 1 Prancis
Baca Juga: Kisah Kim Min-jae, Bek Tangguh Korea Selatan yang Bawa Napoli Juara Serie A
Troyes 1-3 PSG