7 Fakta Menarik Usai Manchester City Taklukkan Arsenal: The Citizens Lanjutkan Dominasi Atas The Gunners

Reky Kalumata Suara.Com
Kamis, 27 April 2023 | 08:24 WIB
7 Fakta Menarik Usai Manchester City Taklukkan Arsenal: The Citizens Lanjutkan Dominasi Atas The Gunners
Gelandang Manchester City Kevin De Bruyne (kiri) merayakan golnya pembukanya dengan Erling Haaland (kanan) pada pertandingan sepak bola Liga Utama Inggris antara Manchester City dan Arsenal di Stadion Etihad di Manchester, Inggris, pada April 26, 2023. Oli SCARFF/AFP
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

6. Hanya Leeds United yang kebobolan lebih banyak gol di Premier League di bulan April daripada Arsenal (12). Mereka hanya kebobolan lebih banyak gol di Premier League dalam satu bulan pada Desember 2018 (14).

7. Erling Haaland telah terlibat langsung dalam 57 gol (49 gol, 8 assist) dalam 43 pertandingan di semua kompetisi musim ini, 15 lebih banyak dari pemain lain di lima liga top Eropa, rata-rata mencetak atau memberi assist setiap 58 menit.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI