Prediksi Manchester City vs Leicester City di Liga Inggris: Preview, Susunan Pemain dan Link Live Streaming

Reky Kalumata Suara.Com
Sabtu, 15 April 2023 | 06:45 WIB
Prediksi Manchester City vs Leicester City di Liga Inggris: Preview, Susunan Pemain dan Link Live Streaming
Gelandang Manchester City asal Portugal Bernardo Silva melakukan selebrasi bersama striker Manchester City asal Norwegia, Erling Haaland selama leg pertama perempat final Liga Champions 2022-2023 antara Manchester City vs Bayern Munich di Stadion Etihad di Manchester, barat laut Inggris, pada 11 April 2023. Oli SCARFF/AFP.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pelatih: Dean Smith.

5 Pertemuan Terakhir Manchester City vs Leicester City
29-10-2022 Leicester 0-1 Man City (EPL)
26-12-2021 Man City 6-3 Leicester (EPL)
11-09-2021 Leicester 0-1 Man City (EPL)
07-08-2021 Leicester 1-0 Man City (Community Shield)
03-04-2021 Leicester 0-2 Man City (EPL).

5 Pertandingan Terakhir Manchester City :
15-03-23 Man City 7-0 Leipzig (UCL)
19-03-23 Man City 6-0 Burnley (FA Cup)
01-04-23 Man City 4-1 Liverpool (EPL)
08-04-23 Southampton 1-4 Man City (EPL)
12-04-23 Man City 3-0 Bayern (UCL).

5 Pertandingan Terakhir Leicester City :
11-03-23 Leicester 1-3 Chelsea (EPL)
18-03-23 Brentford 1-1 Leicester (EPL)
01-04-23 Palace 2-1 Leicester (EPL)
05-04-23 Leicester 1-2 Aston Villa (EPL)
08-04-23 Leicester 0-1 Bournemouth (EPL).

Prediksi skor: Manchester City 2-0 Leicester City.

Pertandingan menarik Premier League ini juga bisa disaksikan streaming dengan mengklik Tautan >>> Link live streaming Manchester City vs Leicester City.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI