FIFA Diam Seribu Bahasa Soal Aksi Brutal Israel di Laga Sepak Bola Palestina, Standar Ganda?

Arief Apriadi Suara.Com
Sabtu, 01 April 2023 | 09:51 WIB
FIFA Diam Seribu Bahasa Soal Aksi Brutal Israel di Laga Sepak Bola Palestina, Standar Ganda?
Tentara Israel menyerbu stadion dan menembakkan gas air mata saat pertandingan Liga Palestina antara Jabal Al Mukaber vs Balata FC, Kamis (30/3/2023). [Twitter@faktabola]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ketika Rusia dihukum larangan bertanding karena melakukan agresi ke Ukraina, FIFA nyatanya membiarkan Israel untuk mengikuti event-event internasional di tengah konflik yang terus terjadi dengan Palestina.

Apalagi, FIFA baru-baru ini mencabu status Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 2023. Lembaga tertinggi sepak bola dunia itu memang tidak merinci alasannya, tetpi keputusan tegas itu disinyalir karena gelombang penolakan terhadap kedatangan Israel.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI