Sepak Terjang Timnas Israel U-20, Ditolak di Indonesia, Pernah "Terusir" dari Asia

Rabu, 29 Maret 2023 | 18:05 WIB
Sepak Terjang Timnas Israel U-20, Ditolak di Indonesia, Pernah "Terusir" dari Asia
Para pemain Timnas Israel U-20. [IG @israel_football_association]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Israel pun akhirnya takluk 1-3 melalui perpanjangan waktu.

Mayoritas pemain Israel U-20 masih berkarier di negeri sendiri. Hanya ada beberapa pengecualian, salah satunya Oscar Gloukh.

Beroperasi di lini tengah, Gloukh menjadi top skor Israel pada Piala Eropa U-19 2022 dengan torehan tiga gol. Salah satunya diciptakan ke gawang Inggris di laga puncak.

Untuk Piala Dunia U-20 2023 nanti, Israel U-20 sendiri bakal dipimpin oleh pelatih asli Israel, Ofir Haim. Pelatih berusia 47 tahun itu sudah membesut Israel U-20 sejak 2021.

Kontributor: Aditia Rizki

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI