Jadwal Siaran Langsung Kualifikasi EURO 2024: Inggris vs Ukraina hingga Luksemburg vs Portugal

Arief Apriadi
Jadwal Siaran Langsung Kualifikasi EURO 2024: Inggris vs Ukraina hingga Luksemburg vs Portugal
Para pemain Timnas Portugal merayakan gol kedua mereka yang dicetak Bernardo Silva selama matchday pertama Grup J Kualifikasi Euro 2024 antara Portugal vs Liechtenstein di stadion Jose Alvalade di Lisbon pada 23 Maret 2023. CARLOS COSTA / AFP.

Berikut jadwal kualifikasi EURO 2024 malam ini.

Sementara dua gol Portugal lainnya dicetak Joao Cancelo saat pertandingan baru berjalan delapan menit, serta Bernardo Silva di awal babak kedua.

Bagi Ronaldo, dua gol itu membuatnya memecahkan dua rekor spesial. Menyitat Squawka, Ronaldo jadi pesepak bola putra pertama yang mampu mencetak 100 gol dalam ajang kompetitif di level internasional.

Selain itu, Ronaldo juga resmi menjadi pesepak bola putra dengan caps atau jumlah pertandingan internasional terbanyak sepanjang sejarah yakni 197, melewati legenda timnas Kuwait, Bader Al-Mutawa (196).

Berikut Jadwal Kualifikasi EURO 2024 Malam Ini, Minggu hingga Senin (27/3/2023) Dini Hari WIB

Baca Juga: Cristiano Ronaldo, Pria 40 Tahun Ini Cetak Gol ke-927

  • 20.00 Kazakhstan vs Denmark
  • 23.00 Inggris vs Norwegia
  • 23.00 Liechtenstein vs Islandia
  • 23.00 Slovenia vs San Marino
  • 01.45 Irlandia Utara vs Finlandia
  • 01.45 Luksemburg vs Portugal
  • 01.45 Malta vs Italia
  • 01.45 Slovakia vs Bosnia & Herzegovina

*Rangkaian pertandingan ini bisa disaksikan melalui platform MNC Group dari mulai RCTI, iNews, Vision+ hingga RCTI+.