Sementara di Liga Europa musim ini, Pellistri baru tampil dua kali. Setelah tampil delapan menit dalam kemenangan 4-1 MU atas Real Betis di leg pertama, dia tampil penuh pada leg kedua.
Erik ten Hag Sanjung Sosok Pengganti Alejandro Garnacho saat MU Kalahkan Betis
Arief Apriadi Suara.Com
Jum'at, 17 Maret 2023 | 09:15 WIB

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Manchester United Senang Bakal Kembali ke Malaysia Setelah 16 Tahun
10 April 2025 | 15:00 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI