6. Persija Jakarta: Thomas Doll
![Pelatih Persija Jakarta Thomas Doll memberikan keterangan pers jelang pertandingan kontra Bhayangkara FC di Stadion Wibawa Mukti, Rabu (15/2/2023). [Foto: Liga Indonesia Baru]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2023/02/15/25096-thomas-doll-persija.jpg)
Kehadiran Thomas Doll di staf kepelatihan Persija Jakarta memang memberikan dampak yang luar biasa. Macan Kemayoran sukses diantarkan ke papan atas.
Pelatih asal Jerman itu berpeluang besar meraih gelar pertamanya di Indonesia jika mampu membawa Persija tetap konsisten hingga akhir musim.
[Muh Faiz Alfarizie]