Jose Mourinho Kritik Keras Timnas Indonesia, Soroti 'Penyakit' Garuda yang Juga Dikeluhkan Shin Tae-yong

Arief Apriadi Suara.Com
Selasa, 24 Januari 2023 | 10:34 WIB
Jose Mourinho Kritik Keras Timnas Indonesia, Soroti 'Penyakit' Garuda yang Juga Dikeluhkan Shin Tae-yong
Manajer Chelsea Jose Mourinho (kiri), didampingi oleh Ashley Cole (kanan), berbicara dalam konferensi pers di sebuah hotel di Jakarta pada 23 Juli 2013 jelang memainkan pertandingan persahabatan melawan Indonesia All Stars pada 25 Juli, bagian dari Tur Asia Chelsea. FOTO AFP / Teluk ISMOYO BAY ISMOYO / AFP.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Bagaimana kalau kita gugur? Pasti akan menunduk dan lebih capek. Kalau kita pulang dalam kondisi seperti itu, pasti capek hati juga,” tegas Shin Tae-yong.

Kritik keras Shin Tae-yong pada akhirnya berhasil melecut semangat Timnas Indonesia yang sukses meraih dua kemenangan dalam tiga laga terakhir di putaran ketiga kualifikasi Piala Asia 2023.

Timnas Indonesia sukses mengalahkan Kuwait (2-1) sebelum kalah 0-1 dari Yordania dan berhasil menutup perjuangan dengan menghancurkan Nepal 7-0 untuk merebut satu tiket ke putaran final Piala Asia 2023.

Tercatat, Timnas Indonesia finis sebagai runner-up Grup A di bawah Yordania dengan koleksi enam poin, terpaut tiga poin dari sang pemuncak klasemen dan unggul tiga poin dari Kuwait selaku tuan rumah fase kualifikasi itu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI