Negara yang pernah menjuarai Piala Eropa 1960 saat masih bernama Uni Soviet ini juga sedang mendapat sanksi larangan bermain oleh FIFA dan UEFA lantaran invasi ke Ukraina.
Rusia disebut berpotensi untuk pindah ke Asia, terlebih geografis mereka juga dekat dengan Asia. AFF juga bisa menjadi salah satu tujuan Rusia untuk bergabung.
[Aditia Rizki]