Erick Thohir pun berterima kasih atas segala dukungan yang dia dapat dalam misi memperbaiki sepak bola Indonesia. Dia menyebut itu merupakan mimpi bersama yang harus dijadikan kenyataan.
"Terima kasih atas kepercayaannya, tapi hari ini tugasnya memastikan apakah mimpi kita bersama menjadi kenyataan, ayo kita mulai kerja dan kita lihat tanggal 16 Februari (KLB)," ucap Erick.