5. Asnawi Mangkualam
Shin Tae-yong selalu mengandalkan sosok Asnawi Mangkualam dan juga mempercayakan posisi bek atau Wing Back kanan kepadanya.
Tapi, performa Sandy Walsh yang mumpuni di kasta teratas Belgia bersama KV Mechelen membuat posisi Asnawi bisa saja tergusur di Piala Asia 2023 nanti.
[Felix Indra Jaya]