Di babak final, Vietnam akan lebih dulu menjadi tuan rumah. Mereka akan menjamu Thailand di My Dinh National Stadium, Hanoi pada Jumat (13/1/2023).
Sementara pertandingan leg kedua akan dimainkan markas Thailand yaitu di Thammasat Stadium, Senin (16/1/2023). Ini akan menjadi laga penentu juara Piala AFF 2022.