Profil Lee Jae-gun, Pemain Liga Kamboja yang akan Gabung Klub BRI Liga 1

Rully Fauzi Suara.Com
Selasa, 10 Januari 2023 | 19:29 WIB
Profil Lee Jae-gun, Pemain Liga Kamboja yang akan Gabung Klub BRI Liga 1
Lee Jae-gun (kiri). [Twitter].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hanya satu tahun di sana tanpa mencetak satupun gol, Lee Jae-gun pindah ke Chungnam Asan pada 2020. Di sana, ia sukses mencetak 4 gol dari 25 pertandingan.

Lee Jae-gun kembali pergi merantau dengan bermain untuk Visakha FC di Liga Kamboja pada 2021. Ia mencatatkan 8 gol dari 30 pertandingan.

Salah satu golnya untuk Visakha FC dicetak saat mereka melumat Bali United di ajang Piala AFC 2022 dengan skor mencolok 5-2.

[Aditia Rizki]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI