Hal ini terbukti di laga kontra Brunei Darussalam, di mana tujuh gol yang diciptakan Timnas Indonesia berasal dari tujuh pemain berbeda.
Andai lini serang tumpul, Timnas Indonesia pun tak perlu panik karena memiliki barisan gelandang dan bek yang juga andal dalam mencetak gol dari situasi Open Play maupun Set Pieces.
Penulis: Felix Indra Jaya