Ederson Moraes: Mental Erling Haaland Absurd

Syaiful Rachman Suara.Com
Rabu, 28 Desember 2022 | 19:48 WIB
Ederson Moraes: Mental Erling Haaland Absurd
Striker Manchester City Erling Haaland (kiri) merayakan golnya dari titik penalti pada pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Manchester City dan Fulham di Stadion Etihad di Manchester, Inggris, pada 5 November 2022. ADRIAN DENNIS / AFP
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Manchester City saat ini menempati posisi tiga klasemen sementara Liga Inggris dengan koleksi 32 poin dari 14 pertandingan. City tertinggal satu poin dari Newcastle yang berada di posisi dua dan delapan poin dari Arsenal yang berada di puncak.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI