1. Marc Klok

Hilangnya Rahmat Irianto membuat pergerakan Marc Klok kelimpungan, meski sudah dibantu Ricky Kambuaya namun pressure yang biasa muncul hilang.
Alur bola ke depan dan ke belakang tak beraturan, Marc Klok pun sampai harus turun ke lini bertahan untuk mendapatkan suplay bola.
![Bek sayap Timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam saat menjalani latihan di SUGBK, Senayan, Jakarta, jelang menghadapi Kamboja dalam matchday pertama Grup A Piala AFF 2022. [Twitter/@PSSI]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/12/22/45374-bek-sayap-timnas-indonesia-asnawi-mangkualam.jpg)
Tusukan Asnawi Mangkualam seperti biasanya tak terlihat, Asnawi lebih sering kebingungan ketika harus memulai penyerangan lewat sisi sayap.
Umpan-umpan dari sang pemain juga jarang dilakukan, hingga sang pemain ditarik keluar pada menit ke-60 diganti Edo Febriansyah.
3. Muhammad Rafli

Selama 45 menit babak pertama, peran Muhammad Rafli tak terlihat meski menjadi seorang target-man di lini serang.
Gol yang tercipta justru dari para pemain sayap, Rafli pun ditarik keluar saat babak kedua dimulai dan digantikan Ilija Spasojevic.
Baca Juga: Hasil Piala AFF 2022: Tampil di Bawah Standar, Timnas Indonesia Menang Tipis 2-1 Atas Kamboja
Kontributor: Eko Isdiyanto.