Suara.com - Setidaknya ada lima penjaga gawang top yang punya nama besar, namun harus menjadi penghangat bangku cadangan di Piala Dunia 2022. Siapa saja kiper tersebut?
Piala Dunia 2022 merupakan ajang bertemunya para pemain top atau berlabel bintang dari seluruh dunia. Para pemain top ini biasanya para pemain yang bermain di klub-klub besar.
Para pemain top di klub-klub besar ini dipanggil karena kualitas yang dimilikinya di level klub, sehingga dirasa pantas untuk bermain di ajang empat tahunan itu.
Namun saking banyaknya pemain top yang dipanggil, persaingan untuk menembus Starting Line Up atau pemain inti pun kian menjadi ketat.
Alhasil, beberapa pemain top ini tak bisa atau jarang mendapatkan kesempatan bermain karena kalah dari para pemain bintang lainnya.
Persaingan memperebutkan status pemain inti paling ketat di Piala Dunia 2022 ini ditunjukkan di posisi penjaga gawang atau kiper.
Biasanya, setiap negara kontestan akan menggunakan satu kiper saja dan jarang melakukan rotasi di posisi tersebut, kecuali kiper utama cedera atau tak bisa bermain karena suatu halangan.
Karena minimnya rotasi ini, banyak penjaga gawang dengan nama besar harus menjadi penghangat bangku cadangan di Piala Dunia 2022.
Lantas, siapa saja kiper top yang hanya menjadi penghangat bangku cadangan di Piala Dunia 2022 ini? Berikut daftarnya.
Baca Juga: Musuh Lama Duel Kembali: Adu Hebat Messi vs Modric di Sepanjang Karier
1. Marc-Andre ter Stegen (Jerman)