Ada Gelandang MU, Berikut 3 Calon Suksesor Cristiano Ronaldo sebagai Kapten Timnas Portugal

Reky Kalumata Suara.Com
Senin, 05 Desember 2022 | 12:11 WIB
Ada Gelandang MU, Berikut 3 Calon Suksesor Cristiano Ronaldo sebagai Kapten Timnas Portugal
Penyerang Portugal #07 Cristiano Ronaldo (Kiri) dan gelandang Portugal #08 Bruno Fernandes setelah mereka memenangkan pertandingan sepak bola Grup H Piala Dunia Qatar 2022 antara Portugal dan Uruguay di Stadion Lusail di Lusail, utara Doha pada 28 November 2022. Odd ANDERSEN / AFP
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Mengingat usianya yang masih 25 tahun, Dias masih punya banyak waktu untuk mengembangkan kemampuannya. Dias sendiri pernah menjabat sebagai kapten Portugal di usia junior.

Selain itu, Ruben Dias juga beberapa kali pernah mencicipi ban kapten melingkar di lengannya di level klub bersama Manchester City.

3. Ruben Neves

Neves punya cukup banyak pengalaman meski usianya masih 25 tahun. Ia juga baru saja ditunjuk untuk menjadi kapten Wolverhampton Wanderers di musim 2022/23.

Neves juga pernah menjabat sebagai kapten di Timnas Portugal junior, mulai dari U-15, U-17, hingga U-21. Sebagai gelandang, Neves terlihat punya jiwa kepemimpinan yang mumpuni untuk mengatur tim di atas lapangan dan di dalam ruang ganti.

Kontributor: Aditia Rizki

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI