Lionel Messi Dikecam Tendang Jersey Meksiko di Pesta Kemenangan Argentina, Dicari Petinju Canelo: Minta Maaf ke Tuhan

Senin, 28 November 2022 | 13:53 WIB
Lionel Messi Dikecam Tendang Jersey Meksiko di Pesta Kemenangan Argentina, Dicari Petinju Canelo: Minta Maaf ke Tuhan
Lionel Messi dikecam karena tendang jersey Meksiko saat pesta kemenangan Arsenal di ruang ganti pemain di Stadion Lusil, Qatar. (kolase/Twitter)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Messi juga menghidupkan asanya menyamai pencapaian legenda Diego Maradona dalam menjuarai Piala Dunia.

Peraih Ballon d'Or tujuh kali itu sudah menyamai rekor gol Maradona dalam Piala Dunia dengan delapan gol dan rekor penampilan 21 kali bersama timnas negeri itu.

Argentina kini di bawah Polandia dengan tiga poin dalam klasemen Grup C karena menang selisih gol dari Arab Saudi yang mengalahkannya dalam pertandingan pertama.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI