Profil Mukesh Ambani, Orang Terkaya Nomor 2 di India yang Tertarik Beli Liverpool

Arief Apriadi Suara.Com
Selasa, 15 November 2022 | 11:16 WIB
Profil Mukesh Ambani, Orang Terkaya Nomor 2 di India yang Tertarik Beli Liverpool
Miliuner asal India, Mukesh Ambani. [AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain itu, Mukesh Ambani pun juga berkecimpung di dunia olahraga, di mana ia membantu lahirnya Indian Super League atau kasta teratas sepak bola India.

Bahkan ia memiliki tim kriket bernama Mumbai Indians. Karena kepemilikannya itu, ia pernah dinobatkan Forbes sebagai pemilik tim olahraga terkaya di dunia pada 2012.

Kontributor: Felix Indra Jaya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI