Kisah Tragis Ayah Erling Haaland, Karier Tamat Setelah Kena Tekel Brutal Roy Keane

Rully Fauzi Suara.Com
Rabu, 19 Oktober 2022 | 20:21 WIB
Kisah Tragis Ayah Erling Haaland, Karier Tamat Setelah Kena Tekel Brutal Roy Keane
Alf-Inge Haaland. [Ina Fassbender / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Haaland senior mengira Keane melakukan diving saat gelandang Manchester United itu terjatuh. Ia pun meminta sang pemain tak membuang waktu.

Meskipun nyatanya Keane mengalami cedera parah hingga harus mendapatkan perawatan intensif, pertemuan keduanya pun berlanjut di Old Trafford.

Kali ini giliran Keane yang melancarkan tekel brutal ke Haaland senior, hingga berbuah kartu merah dan ganjaran hukuman larangan bertanding.

Rasa sakit yang terus dirasakan Alf-Inge Haaland akibat tekel tersebut memaksanya pensiun di usia 31 tahun pada 2003.

[Eko I]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI