Prediksi Liverpool vs Rangers di Champions League Malam Ini: Susunan Pemain, H2H hingga Skor Pertandingan

Arief Apriadi Suara.Com
Selasa, 04 Oktober 2022 | 12:57 WIB
Prediksi Liverpool vs Rangers di Champions League Malam Ini: Susunan Pemain, H2H hingga Skor Pertandingan
Mohamed Salah (kiri) melakukan selebrasi usai mencetak gol pertama Liverpool ke gawang Ajax dalam pertandingan Grup A Liga Champions (Champions League) pada 14 September 2022. ANTARA/AFP/LINDSEY PARNABY
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5 Laga Terakhir Liverpool

01/10/2022 Liverpool 3-3 Brighton (Liga Inggris)
14/09/2022 Liverpool 2-1 Ajax (Champions League)
08/09/2022 Napoli 4-1 Liverpool (Champions League)
03/09/2022 Everton 0-0 Liverpool (Liga Inggris)
01/09/2022 Liverpool 2-1 Newcastle (Liga Inggris)

5 Laga Terakhir Rangers

01/10/2022 Hearts 0-4 Rangers (Liga Skotlandia)
17/09/2022 Rangers 2-1 Dundee United (Liga Skotlandia)
15/09/2022 Rangers 0-3 Napoli (Champions League)
07/09/2022 Ajax 4-0 Rangers (Champions League)
03/09/2022 Celtic 4-0 Rangers (Liga Skotlandia)

Prakiraan Susunan Pemain Liverpool vs Rangers

Liverpool (4-3-3): Alisson; Alexander-Arnold, Matip, Van Dijk, Tsimikas; Elliott, Henderson, Thiago; Salah, Jota, Diaz.

Pelatih: Jurgen Klopp.

Rangers (4-3-3): McGregor; Tavernier, Goldson, Davies, Barisic; Lundstram, Davis, Jack; Tillman, Morelos, Kent.

Pelatih: Giovanni van Bronckhorst.

Baca Juga: Inter Milan vs Barcelona, Peran Lautaro Martinez Diragukan di Matchday Ketiga Champions League

Prediksi Skor Liverpool vs Rangers

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI