Kondisi Terkini Stadion Kanjuruhan, Masih Tersisa Puing Sisa Kericuhan Hingga Karangan Bunga dari Bonek

Selasa, 04 Oktober 2022 | 12:51 WIB
Kondisi Terkini Stadion Kanjuruhan, Masih Tersisa Puing Sisa Kericuhan Hingga Karangan Bunga dari Bonek
Sejumlah pemain dan official Arema FC mendatangi Stadion Kanjuruhan pascakerusuhan di Malang, Jawa Timur, Senin (3/10/2022). [ANTARA FOTO/Prasetia Fauzani/rwa]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hanya saja, 4 lorong pintu keluar itu mengalami beberapa kerusakan. Salah satunya di pintu keluar 13, terlihat pagar pintu rusak, dan temboknya terlihat bolong seperti bekas dibobol.

Sementara di halaman Stadion Kanjuruhan deretan karangan bunga berjejer, dari seluruh lapisan masyarakat.

Bahkan karangan bunga dari Bonek Mania yang merupakan rival sejati Aremania, juga turut berbelasungkawa mengirimkan karangan bunga.

“Semoga kejadian ini tidak terulang lagi. Saya berharap ini yang terakhir kalinya,” tutur Nico Haryanto, warga Kepanjen, Kabupaten Malang usai memanjatkan doa di Patung Singa.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI