MANTAP Momen Sinthaweechai Hathairattanakool Kiper Veteran Thailand Tepis Tendangan Lawan

Kamis, 29 September 2022 | 17:39 WIB
MANTAP Momen Sinthaweechai Hathairattanakool Kiper Veteran Thailand Tepis Tendangan Lawan
Sinthaweechai Hathairattanakool saat memperkuat Timnas Thailand menghadapi Oman saat kualifikasi Piala Dunia FIFA di stadion Rajamangala di Bangkok pada 6 September 2011. NICOLAS ASFOURI / AFP
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kiprah mentereng Kosin juga terlihat bersama Timnas Thailand, di mana dirinya menjadi kiper andalan sejak debutnya pada 2004 silam.

Sejak debutnya itu, Kosin telah tampil sebanyak 78 kali bagi tim Gajah Perang dengan 34 penampilan di ajang-ajang resmi.

Dalam 34 penampilan di ajang-ajang resmi itu, Kosin mampu mencetak Clean Sheet sebanyak 10 kali dan kebobolan 57 gol, catatan yang tak begitu buruk bagi dirinya.

Selain itu, Kosin juga berhasil membawa Thailand menjuarai Piala AFF 2016, meski dirinya hanya bermain sekali saja, yakni di babak grup.

Kontributor: Felix Indra Jaya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI