Harry Maguire Sebenarnya Bek Bagus, Tapi Penyakit Sering Blundernya memang Kronis

Rully Fauzi Suara.Com
Selasa, 27 September 2022 | 20:47 WIB
Harry Maguire Sebenarnya Bek Bagus, Tapi Penyakit Sering Blundernya memang Kronis
Bek Timnas Inggris, Harry Maguire tampil pada laga UEFA Nations League kontra Jerman di Wembley, London, Selasa (27/9/2022) dini hari WIB. [GLYN KIRK / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Saya tahu semua orang bakal fokus ke Harry, tapi ada beberapa momen-momen yang sangat penting di mana Harry berkontribusi dalam dua pertandingan (terakhir Inggris di Nations League)," ucap Southgate.

"Ini akan selalu menimbulkan perdebatan, tetapi menurut saya di saat-saat seperti ini kami harus mendukung pemain terbaik dan paling berpengalaman kami, kecuali jika situasinya sudah tak bisa dipertahankan dan mustahil untuk memilih mereka," pungkas pelatih asal Inggris itu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI