DPR Kasih Lampu Hijau buat Naturalisasi Jordi Amat dan Sandy Walsh, Siap Mentas di Piala AFF 2022

Rully Fauzi Suara.Com
Selasa, 20 September 2022 | 17:38 WIB
DPR Kasih Lampu Hijau buat Naturalisasi Jordi Amat dan Sandy Walsh, Siap Mentas di Piala AFF 2022
Dua calon pemain naturalisasi Timnas Indonesia, Sandy Walsh dan Jordi Amat. [dok. PSSI]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jordi sempat memperkuat tim-tim seperti Espanyol, Swansea City dan Real Betis, dan kini merumput di Liga Super Malaysia bersama tim Johor Darul Ta'zim.

Sementara Sandy Walsh adalah pesepak bola yang tak pernah berkarier di luar Belgia. Saat ini, bek kanan itu tercatat sebagai pemain KV Mechelen di Liga Belgia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI