Media Vietnam Kritik Selebrasi Timnas Indonesia U-20: Sudah Seperti Juara Turnamen Besar

Arief Apriadi Suara.Com
Selasa, 20 September 2022 | 07:16 WIB
Media Vietnam Kritik Selebrasi Timnas Indonesia U-20: Sudah Seperti Juara Turnamen Besar
Sejumlah pesepak bola Indonesia melakukan selebrasi usai menang melawan tim Vietnam pada pertandingan babak kualifikasi Piala Asia U-20 2023 Grup F di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Minggu (18/9/2022). [ANTARA FOTO/Moch Asim/nz]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Bahkan, Ketua Umum PSSI [Mochamad Iriawan] berkali-kali menyebut Vietnam sebagai target terpenting yang harus ditaklukkan."

Meski kalah dari Indonesia di matchday terakhir, Timnas Vietnam U-20 tetap dipastikan lolos ke putaran final Piala Asia U-20 2022 lewat jalur lima runner-up terbaik.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI