Mantap! Pemenang Ballon d'Or akan Dihadiahi Trofi Bola Emas dan NFT

Rully Fauzi Suara.Com
Kamis, 08 September 2022 | 19:40 WIB
Mantap! Pemenang Ballon d'Or akan Dihadiahi Trofi Bola Emas dan NFT
Lionel Messi saat menerima trofi Ballon d'Or. [FRANCK FIFE / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Equipe mengatakan akan melelang tiga NFT yang akan membuat para pemegangnya mendapatkan "akses VIP" ke acara penganugerahan Ballon d'Or pada 17 Oktober.

Striker Prancis dan Real Madrid Karim Benzema menjadi favorit memenangkan anugerah sektor putra tahun ini.

Kebetulan Benzema sudah meluncurkan koleksi NFT-nya sendiri awal tahun ini.

[Antara]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI