Rebecca Tavares berusia 27. Rebecca Tavares menikah dengan gelandang bertahan Liverpool, Fabinho.
Mereka mengikat simpul pada tahun 2015, dua tahun setelah mereka mulai berkencan satu sama lain.
6. Muri Lopez-Benitez
Muri Lopez-Benitez berusia 24 tahun. Dia seorang perempuan asal Argentina. Dia merupakan pasangan Lisandro Martinez. Mereka sudah mengenal sejak usia 14 tahun.
Larissa Firmino yang berusia 29 tahun menikah dengan striker Roberto Firmino.
Model ini telah mengumpulkan lebih dari 540.000 pengikut di Instagram.
Siapa WAGs idola kalian? Demikian Battle of WAGs Manchester United dan Liverpool.
Baca Juga: Nasib Liverpool di Liga Champions Habis Dicukur Napoli, Bikin Juergen Klopp Tidak Keren