Profil Timnas Kosta Rika di Piala Dunia 2022: Andalkan Ketangguhan Keylor Navas di Bawah Mistar Gawang

Rully Fauzi Suara.Com
Rabu, 07 September 2022 | 20:13 WIB
Profil Timnas Kosta Rika di Piala Dunia 2022: Andalkan Ketangguhan Keylor Navas di Bawah Mistar Gawang
Kiper andalan sekaligus kapten Timnas Kosta Rika, Keylor Navas. [Ezequiel BECERRA / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Saat ini Kosta Rika dilatih oleh pelatih asal Kolombia Luis Fernando Suarez Guzman. Pelatih berusia 62 tahun ini punya beberapa pengalaman melatih negara di benua Amerika, seperti Ekuador, Honduras, hingga direkrut Kosta Rika pada 1 Juni 2021.

Di bawah arahan Luis Guzman, Kosta Rika sudah melakoni 21 pertandingan dengan catatan 12 kemenangan, 4 kali imbang, dan 5 kali kalah.

Daftar Opsi Pemain untuk Piala Dunia 2022:

Kiper:

Keylor Navas (PSG)

Esteban Alvarado (Herediano)

Leonel Moreira (Alajuelense)

Bek:

Bryan Oviedo (Copenhagen)

Baca Juga: Ihwal Bidding Piala Asia 2023, Korsel Nampak Jauh Lebih Siap ketimbang Indonesia

Francisco Calvo (Unattached)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI