Kemenangan di tiap laga penting diraih kedua tim mengingat mereka tergabung di grup neraka, yang juga ditempati raksasa Spanyol Barcelona dan Viktoria Plzen.
Prediksi Susunan Pemain
Inter Milan (3-5-2): Handanovic; Bastoni, De Vrij, Skriniar; Dimarco, Calhanoglu, Brozovic, Barella, Dumfries; Dzeko, Lautaro.
Pelatih: Simone Inzaghi.
Bayern Munich (4-2-2-2): Neuer; Davies, Lucas Hernandez, De Ligt, Pavard; Sabitzer, Kimmich; Musiala, Coman; Mane, Muller.
Pelatih: Julian Nagelsmann.
Info Skuad
Inter Milan: Dalbert (cedera), Brazao (cedera), Lukaku (meragukan).
Bayern Munich: Sarr (cedera).
Baca Juga: Soal Paul Pogba Kirim Santet, Kylian Mbappe: Saya Lebih Percaya Kata-kata Rekan Setim
Head to Head