Musim ini Ronaldo baru sekali diturunkan sebagai starter di Liga Inggris, sementara dia tiga kali dibangkucadangkan.
Manchester United saat ini masih tertahan di urutan ke-11 klasemen Premier League 2022/2023 dengan 6 poin dari empat laga.
Setan Merah dijadwalkan bertandang ke King Power Stadium untuk menghadapi tuan rumah Leicester City, Jumat (2/9/2022) dini hari WIB nanti.