3. Persija Menang Clean Sheet dalam Tiga Laga Terakhir, Thomas Doll Mulai Tebar Ancaman
![Pelatih kepala Persija Jakarta, Thomas Doll (tengah). [dok. Persija]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/07/22/25678-thomas-doll-persija-jakarta.jpg)
Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll gembira Macan Kemayoran mulai menunjukkan perbaikan signifikan dengan mencatatkan kemenangan beruntun plus clean sheet atau nirbobol dalam tiga laga terakhirnya di BRI Liga 1 2022/2023.
Dia pun seakan menebar ancaman kepada tim-tim lain dengan menyebut hasil itu sebagai awal dari rezim baru Persija Jakarta di bawah kepemimpinannya.
4. Shin Tae-yong Sempat Bingung Timnas Indonesia Masuk Pot 3 di Undian Grup Piala AFF 2022

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, mengaku bahwa dirinya sempat kaget dengan undian pot yang ditempati oleh skuad Garuda di drawing Piala AFF 2022.
Sebelumnya timnas Indonesia disebutkan masuk pot 2 dalam drawing Piala AFF 2022. Namun, ketika acara itu resmi digelar, ternyata tim Merah Putih berada di Pot 3 bersama Singapura.
Baca Juga: Profil Timnas Filipina, Tim Bertabur Pemain Eropa di Piala AFF 2022
5. Ini Alasan Luis Milla Batal Dampingi Persib Bandung Saat Melawan PSM Makassar