PSS Sleman vs Persebaya, Seto Nurdiantoro: Harapannya Pemain Tampil Lepas

Syaiful Rachman Suara.Com
Sabtu, 27 Agustus 2022 | 04:15 WIB
PSS Sleman vs Persebaya, Seto Nurdiantoro: Harapannya Pemain Tampil Lepas
Pelatih PSS Sleman Seto Nurdiantoro (kanan) bersama Kiper PSS M Ridwan. (ANTARA/Bagus Ahmad Rizaldi)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Seto menginstruksikan para pemain, jajaran pelatih hingga ofisial tim untuk bekerja keras mewujudkan kemenangan di kandang untuk kedua kalinya.

"Membahas mengenai target tim, itu sudah pasti, yakni meraih kemenangan. Kami terus bekerja keras dan berdoa terus untuk mewujudkan hal tersebut. Apapun hasilnya, saya nikmati karena itu salah satu rencana Tuhan," kata Seto.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI