Tak Sportif, Momen Osas Saha Jogat-joget di Tengah Lapangan saat Persita Kalahkan Persikabo

Rully Fauzi Suara.Com
Senin, 22 Agustus 2022 | 19:50 WIB
Tak Sportif, Momen Osas Saha Jogat-joget di Tengah Lapangan saat Persita Kalahkan Persikabo
Penyerang Persita Tangerang, Osas Saha. (Suara.com / Adie Prasetyo Nugraha)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Osas seharusnya menunjukkan respek terhadap pemain lawan, apalagi tim yang dibelanya dalam keadaan unggul dan dipastikan menang dengan skor 5-3.

Insiden tersebut akhirnya viral di media sosial. Sontak hujatan dari netizen memaksa Osas kemudian memberi klarifikasi dan mengucap permintaan maaf.

Meski begitu, banyak yang menilai permintaan maaf dari Osas masih belum cukup. Respons terhadap permintaan maaf sang pemain juga tak hanya dari netizen, tetapi juga pemain Liga 1 lainnya.

Seperti penyerang Persib Bandung, David da Silva yang secara terang-terangan mengaku tidak respek terhadap sikap Osas saat berjoget-joget.

[Eko I]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI