Widodo juga pernah masuk dalam staf kepelatihan timnas medio 2010 sampai 2015 sebagai asisten pelatih. Ia adalah striker legendaris Timnas Indonesia.
Sempat merasakan atmosfer kompetisi Malaysia sebagai pelatih Sabah FA, kini karier Kurniawan Dwi Yulianto berlanjut ke Eropa.
Bersama Como 1907 yang bermain di Serie B Liga Italia, Kurniawan bakal jadi mentor buat eks gelandang Arsenal, Barcelona dan Chelsea, Cesc Fabregas.
Kurniawan dikontrak selama lima tahun dan jika sesuai harapan, masa jabatannya di Como bakal habis pada 2027 mendatang.
[Rully F / Eko I]