Aktivitas game maupun pribadi perempuan yang lahir di Inggris pada 25 Oktober 1998 ini bisa dilihat di berbagai akun media sosialnya, yakni @miaxmon, baik di Instagram, Twitch, maupun TikTok.
Sejauh ini, akun Instagram streamer game tersebut telah memiliki sebanyak 198 ribu pengikut. Sedangkan akun TikTok-nya punya lebih banyak pengikut, yakni mencapai 347 ribu orang.
Diketahui, Mia Monaghan dan Willne sudah menjalin hubungan istimewa sejak tahun 2018. Sejak saat itu, Mia selalu muncul dalam beberapa sesi video di kanal YouTube milik Willne.
[Rully Fauzi / Muh Adif S]