Ramai Dukungan Mundur dari AFF, Suporter Timnas Indonesia Langsung Disapa EAFF

Arief Apriadi Suara.Com
Jum'at, 15 Juli 2022 | 12:15 WIB
Ramai Dukungan Mundur dari AFF, Suporter Timnas Indonesia Langsung Disapa EAFF
Pesepakbola Timnas Indonesia U-19, Zanadin Fariz (tengah) menangis usai timnya tersingkir di fase grup Piala AFF U-19 2022. [ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain empat negara ini, masih ada enam negara lain seperti Guam, Makau, Hong Kong, Taiwan, Mongolia dan Kepulauan Mariana Utara.

Jika PSSI bergabung dengan EAFF, maka Timnas Indonesia akan diuntungkan mengingat lawan-lawan yang dihadapi punya kualitas lebih baik dan bisa meningkatkan kualitas permainan skuad Garuda.

Kontributor: Felix Indra Jaya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI