Pelatih Thailand U-19 Ancam Matikan Marselino Ferdinan, Netizen: Awas Instagrammu Hilang!

Arif Budi Suara.Com
Rabu, 06 Juli 2022 | 12:59 WIB
Pelatih Thailand U-19 Ancam Matikan Marselino Ferdinan, Netizen: Awas Instagrammu Hilang!
Pelatih timnas Thailand U-19, Salvador Garcia. [Twitter/@Salvatorevalero]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Netizen Indonesia sendiri memang dikenal ganas di media sosial. Ada beberapa akun dari lawan yang pernah hilang karena ulahnya kepada pemain Indonesia seperti halnya Jonathan Khemdee.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI