Beda dengan Klaim Media Vietnam, Pelatih Thailand Hingga Myanmar Nyaman di Indonesia

Jum'at, 01 Juli 2022 | 19:46 WIB
Beda dengan Klaim Media Vietnam, Pelatih Thailand Hingga Myanmar Nyaman di Indonesia
Para pelatih peserta Piala AFF U-19 2022 yang tergabung di Grup A saat menjalani konferensi pers (Suara.com/Adie Prasetyo Nugraha).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sementara Pelatih Brunei Darussalam, Faizalani Abd Ghani justru berterima kasih kepada panitia Piala AFF U-19 2022 karena disamput dengan ramah.

"Fasilitas bagus, tidak ada masalah makanan. Karena Brunei dan Indonesia punya makanan yang hampir sama. Kami berterima kasih," pungkas Faisal.

Adapun Piala AFF U-19 2022 berlangsung di Jakarta dan Bekasi pada 2-15 Juli. Timnas Indonesia U-19 berada di Grup A bersama Vietnam, Thailand, Myanmar, Filipina, dan Brunei Darussalam.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI