![Striker Timnas Indonesia U-19, Egy Maulana Vikri (kiri), mencoba melewati bek Malaysia, Shivan Pillay Asokay, dalam laga kualifikasi Piala Asia 2018 Grup F di Paju Public Stadium, Korea Selatan, Senin (6/11/2017). [AFP/Kim Doo-Hoo]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2017/11/06/93815-egy-maulana-vikri.jpg)
Para pemain timnas Indonesia U-19 harus mencatatkan performa terbaik saat mengarungi Piala AFF U-19 2022. Sebab, ajang Piala AFF U-19 menjadi salah satu kesempatan bagi pemain-pemain timnas Indonesia U-19 untuk mencuri perhatian publik.
Sebelumnya, sudah ada beberapa nama pemain timnas Indonesia U-19 yang punya kiprah mentereng saat tampil pada kejuaraan Piala AFF U-19.