Pertandingan trofeo itu digelar di Stadion Kanjuruhan, Malang, Minggu (26/6) di mana Ronaldinho memperkuat RANS melawan Arema FC dan Persik yang semuanya tuntas dengan 0-0, tetapi Persik keluar sebagai pemenang lewat adu penalti.
Ronaldinho dijadwalkan kembali ke kampung halamannya Senin ini.
[Antara]