Pergi Haji, Winger PSS Sleman Absen di Piala Presiden 2022

Arief Apriadi Suara.Com
Sabtu, 11 Juni 2022 | 07:00 WIB
Pergi Haji, Winger PSS Sleman Absen di Piala Presiden 2022
Pemain sayap PSS Sleman Miftahul Hamdi sedang menggendong buah hatinya. ANTARA/HO-Pssleman.id.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Saya memohon doanya kepada suporter PSS -BCS dan Slemania, saya dan keluarga diberikan kelancaran menjalankan ibadah haji dan insya Allah menjadi haji yang mabrur," kata Hamdi.

Hamdi juga menyelipkan permohonan doa agar istrinya diberikan kelancaran dalam persalinan anak keduanya, demikian Antara.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI