10 Pemain Paling Berharga di Dunia, Tiga di Antaranya Pemain Manchester City

Syaiful Rachman Suara.Com
Rabu, 08 Juni 2022 | 19:35 WIB
10 Pemain Paling Berharga di Dunia, Tiga di Antaranya Pemain Manchester City
Gelandang Manchester City dari Belgia, Kevin De Bruyne (kiri) melakukan selebrasi dengan bek Manchester City dari Portugal Joao Cancelo (tengah) dan gelandang Manchester City dari Inggris Phil Foden (kanan) setelah mencetak gol pembuka pada pertandingan leg pertama perempat final Liga Champions UEFA antara Manchester City vs Atletico Madrid di Stadion Etihad di Manchester, barat laut Inggris, pada Rabu (6/4/2022) dini hari WIB. Oli SCARFF / AFP.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Nilai sebesar ini didapat setelah dirinya memutuskan menolak bergabung Real Madrid dan memilih bertahan di Paris Saint-Germain hingga 2025.

2. Vinicius Junior (Real Madrid)

Meski gagal mendapatkan Mbappe, Real Madrid masih bisa berbangga hati melihat salah satu pemainnya, Vinicius Junior, berada di peringkat kedua daftar ini.

Pemain asal Brasil itu diperkirakan CIES memiliki nilai transfer fantastis, yakni sebesar 185,5 juta euro (Rp2,8 triliun) berkat penampilannya di musim lalu.

3. Erling Haaland (Manchester City)

Rival Mbappe di sepak bola saat ini, Erling Haaland, menempati posisi ketiga dalam daftar ini dengan nilai sebesar 152,9 juta euro (Rp2,3 triliun).

Nilai ini didapat berkat konsistensi penampilannya di usia yang baru 21 tahun bersama Borussia Dortmund sejak 2019.

4. Pedri (Barcelona)

Wonderkid Barcelona, Pedri juga masuk dalam daftar ini. Di usia yang baru 19 tahun, ia telah menjadi andalan di klub dan Timnas Spanyol.

Baca Juga: Sergi Roberto Dipastikan Bertahan di Barcelona, Xavi Hernandez Lega

Saat ini, Pedri menjadi pemain yang paling berharga di Barcelona dengan nilai sebesar 135,1 juta euro atau setara Rp2,08 triliun.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI