Owen sebelumnya pernah membuat rekornya sendiri dalam urusan mencetak hattrick tercepat, hal ini dilakukannya pada tahun 1998.
Sata Liverpool menggasak Newcastle United dengan skor 4-1, Owen berhasil membuat hattrick dalam kurun waktu 32 menit.
Yakubu (Portsmouth 5-1 Middlesbrough, 2004) – 31 menit
Robbie Fowler (Liverpool 4-3 Arsenal, 1994) – 31 menit
Andrew Cole (Newcastle 3-0 Liverpool, 1993) – 30 menit
Ian Marshall (Leicester City 4-2 Derby County, 1997) – 27 menit
Jermaine Pennant (Arsenal 6-1 Southampton, 2003) – 26 menit
Kesuksesan Man City membekuk Wolves dengan skor telak 5-1, sekaligus memastikan asa mengamankan gelar Premier League musim ini.
Baca Juga: Profil Sara Arfaoui, Model Cantik yang Dinikahi Ilkay Gundogan
Selama 24 menit pertandingan berjalan, Kevin De Bruyne sukses mencetak hattrick, sekaligus membawanya menjajarkan namanya ke daftar pencetak hattrick tercepat.