3. Termasuk Penghancur Bayern Munchen dan Wonderkid Real Madrid, Ini 5 Pemain yang Nilai Transfernya Meroket
![Penyerang sayap Real Madrid, Vinicius Junior. [OSCAR DEL POZO / AFP]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/12/10/96667-vinicius-junior-rmcf.jpg)
Setiap musim pasti ada kejutan dalam sepak bola, salah satunya dari nilai transfernya. Misalnya terjadi kepada pemain penghancur Bayern Munchen di Liga Champions, Arnaut Danjuma.
Arnaut Danjuma yang baru direkrut Villarreal dari Bournemouth tiba-tiba mencuat musim ini. Puncaknya ketika ia mencetak gol untuk Yellow Submarine ketika mengalahkan Bayern Munchen di Liga Champions.
4. 4 Pemain Lawan di Fase Grup SEA Games 2021 yang Patut Diwaspadai Timnas Indonesia U-23
![Timnas Indonesia U-23 melawan klub Korea Selatan, Daejon Citizen dalam laga uji coba di Daejon World Cup Stadium, Korea Selatan, Rabu (27/4/2022). [PSSI]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/04/27/28947-timnas-indonesia-u-23-melawan-klub-korea-selatan-daejon-citizen-3.jpg)
Timnas Indonesia U-23 tergabung di grup yang terhitung berat di SEA Games 2021, salah satunya dengan tuan rumah Vietnam. Namun, negara lain juga tak bisa dipandang remeh, sehingga skuad Garuda Muda harus mewaspadai semua lawannya jika sukses.
SEA Games 2021 akan digelar di Vietnam mulai dari 6 Mei 2022 mendatang. Pada fase grup ini, tim asuhan Shin Tae-yong bakal bertemu anak asuh Park Hang-seo.
Baca Juga: Hasil Bola Tadi Malam: Man United Libas Brentford, Atalanta vs Salernitana Imbang
5. Bikin Sejarah di Inggris, Intip Momen Blackburn Rovers Gelar Salat Idulfitri di Stadion